Heboh… Kampus Chongqing Sanxia, Buat Peraturan Sebulan Tanpa Ponsel


Sebulan Tanpa Ponsel di Kampus Apabila di zaman yang serba canggih ini pastinya semua orang tahu jika siappaun tak akan bisa lepas dengan ponsel dan gadget lainnya, sehingga terkadang sampai menjadi candu baik bagi yang muda dan tua. Akan tetapi belum lama ini salah satu universitas yang ada di Tiongkok, bernama Chongqing Sanxia, yang membuat gebrakan baru dimana semua mahasiswa yang kulaih disana selama 1 bulan dilarang membawa ponsel.
Kabar Sebulan Tanpa Ponsel di Kampus ini memang sebuah jalan keluar yang kontroversi yang bertujuan mengurangi ketergantungan seseoarang, akan tetapi tantangan ini pada mulanya ada sekitar 400 mahasiswa yang siap lakukan hal ini, namun ternyata yang bisa bertahan hanya sekitar 100 mahasiswa saja. Bagi siapapun yang berhasil akan mendapatkan hadiah sebuah gelang yang ada tulisan “mobile phone ninja”. dan bagi mahasiswa yang sukses mereka langsung unggah di media Weibo juga WeChat.
Bagi mahasiswa yang sukses gelang tersebut dipakai di tangan kiri, dan bagi mereka yang gagal gelang tersebut dipakai di lengan kanan saja. Ternyata tantangan ini pun diperbolehkan bagi dosen juga Seperti yang diungkap oleh Dosen ekonomi, bernama Liu Yujing yang turut mengikuti aksi tersebut dia mengatakan pada mulany asangat menderita tanpa ada ponsel  dan ia gagal di hari ketiga.
Sebulan Tanpa Ponsel di Kampus 1
Sebulan Tanpa Ponsel di Kampus 1
Sebulan Tanpa Ponsel di Kampus ini pun sekarang ini menjadi polemik dikalangan netizen, ada yang beranggapan apabila hal tersebut sangat susah dilakukan akan tetapi banyak jug ayang mengatakan jika hal tersebut sangat mudah sekali. Akan tetapi, mayoritas komentar netizen menganggap jika sehari tanpa ponsel saja sangat susah dan menderita sekali.

No comments:

Powered by Blogger.